Apa Itu Skizofrenia? Penyakit yang Pernah Dialami oleh Korban Pelecehan Seksual Gofar Hilman

- 10 Juni 2021, 17:26 WIB
Apa itu  skizofrenia, penyakit yang pernah dialami oleh korban pelecehan seksual Gofar Hilman.
Apa itu skizofrenia, penyakit yang pernah dialami oleh korban pelecehan seksual Gofar Hilman. /Pixabay/

SELEBRITALK - Kasus pelecehan seksual yang menyeret nama Gofal Hilman sedang ramai diperbincangkan di media sosial.

Masalah yang pertama kali muncul lewat curhatan pemilik akun Twitter @quweenjojo itu mendapat perhatian warganet hingga trending.

Wanita pemilik akun ini mengungkap pengalaman tak mengenakkan yang ia alami pada Agustus 2018 lalu.

Korban mengaku Gofar telah melakukan pelecehan dengan memegang bagian sensitifnya.

Baca Juga: Tips Mengatasi Jerawat Mengganggu Hanya dalam Semalam Saja

Dalam utas yang ia buat, pemilik akun Twitter tersebut juga mengatakan bahwa dia pernah mengidap Skizofrenia, tetapi saat ini telah sembuh

“Tolong banget jangan kait-kaitin ini sama skizofrenia gue” tulis akun @quweenjojo.

Lalu, apakah Skizofrenia itu?

Skizofrenia adalah gangguan jiwa dengan level berat yang ditandai dengan perubahan tingkah laku yang aneh, halusinasi panca indera (mendengar, melihat, meraba, mengecap, mencium sesuatu yang tidak ada),dan merasa menjadi sesuatu yang tidak nyata seperti diikuti, diawasi, serta dibicarakan.

Halaman:

Editor: Gilang Kencana C.R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x