Terasseni 2022 'b15a: Membongkar Ruang' Hadirkan Kolaborasi Keren Seniman Pascasarjana IKJ

- 27 Januari 2022, 07:05 WIB
Terasseni 2022 'b15a: Membongkar Ruang' Hadirkan Kolaborasi Keren Seniman Pascasarjana IKJ
Terasseni 2022 'b15a: Membongkar Ruang' Hadirkan Kolaborasi Keren Seniman Pascasarjana IKJ /Dok. Pascasarjana IKJ

Baca Juga: BLACKPINK OT4 Live Streaming Pertama di 2022, Pertanda Segera Comeback?

TREASURED BUG | dokumentasi | (SITTI, FIZA, AMY)

Isu lingkungan terutama buruknya pengelolaan limbah sampah sudah menjadi topik yang hangat untuk dibahas sejak dulu.

Selain minimnya pengelolaan material benda pakai yang ramah lingkungan, kesadaran masyarakat dalam mengolah sampahnya sendiri juga menjadi poin penting dalam keberlangsungan ekosistem lingkungan yang sehat.

JAKARTA SUDAH TIDAK BERSAHABAT | film pendek | (IVAN, YOGI, CHEVY)

Jakarta Sudah Tidak Bersahabat merupakan sebuah catatan tentang kehidupan kaum urban dengan segala macam problematikanya yang dilihat dari berbagai macam aspek.

Baca Juga: Kualitas Vokal dan Tarian yang Stabil Selama Pertunjukkan di Music Bank, Kep1er Baniir Pujian

MULTISPACE | video pertunjukan | (ULI, RAHMA, SAMUEL, SANTI)

Multispace adalah sebuah film tari dengan konsep pertemuan barat dan timur. Barat direpresentasi dengan balet sedangkan timur dengan tari Betawi.

Pertemuan dua budaya yang berbeda itu mencairkan pemahaman yang telah menjadi stigma di dunia, bahwa barat adalah superior dan timur inferior. Di akhir tari digambarkan bahwa timur dapat menjadi superior atas barat.

DISASSEMBLE | video pertunjukan | (EGE, OTTY, PUSPA)

Disassemble adalah kelompok kecil, bagian dari Terasseni Angkatan XV yang ingin mengusung karya dalam bentuk video stop motion.

Objek yang ditampilkan pada video stop motion adalah perubahan-perubahan bentuk dan ruang menggunakan media plastisin.

Baca Juga: Ada Wonyoung IVE hinggal Giselle Aespa, Inilah Idol KPop Wanita Generasi Keempat yang Lahir dari Keluarga Kaya

ANIMUS | film pendek | (NIA, ERINA, SHAGA, ARYA)

Animus adalah sebuah project film pendek fiksi, yang terinspirasi dari observasi selama pandemi Covid-19.

Halaman:

Editor: Oktra Zulhaedah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x