Inilah Ragam Kambing di Indonesia dan Ciri-cirinya, Jenis Mana yang Banyak Dipilih Jadi Kurban Tahun ini?

- 17 Juni 2024, 10:45 WIB
Jenis Kambing di Indonesia
Jenis Kambing di Indonesia /free pic

SELEBRITALK - Kambing adalah salah satu hewan, yang banyak dijadikan qurban di hari raya Idul Adha atau biasa disebut sebagai lebaran Haji.

Kambing merupakan salah satu hewan mamalia herbivor yang banyak terdapat di Indonesia.

Dan di negeri ini  terdapat beberapa jenis kambing yang biasa ditemui. Dan inilah ciri ciri umum dari beragam jenis kambing. Yuk kita cermati:

- Termasuk mamalia berkaki empat yang memakan tumbuhan (herbivor)
- Umumnya berbulu putih, cokelat, hitam, abu-abu, dan belang.
- Ada sepasang tanduk di kepala. Kambing jantan memiliki tanduk yang lebih pendek.
- Ada janggut dan rambut di bawah dagu.

- Matanya  berwarna hitam di tengah dan bagian samping berwarna kecokelatan.
- Daun telinga panjang serta lebar.
- Memiliki gigi geraham dan gigi seri, yang juga dimiliki hampir semua jenis mamalia.

Ciri-Ciri Khusus Kambing

Kambing Kacang

Ini jenis kambing lokal di Indonesia. Kambing kacang paling umum ditemukan di Indonesia karena memiliki daya adaptasi tinggi.

Ciri-ciri kambing kacang:

Halaman:

Editor: Nini Sunny


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah