Lewati BTS Hingga NCT, IVE Terpilih Sebagai 'Artis yang Paling Dinanti Pada Tahun 2022' Hasil Polling Ahli

- 6 Januari 2022, 21:09 WIB
Lewati BTS Hingga NCT, IVE Terpilih Sebagai 'Artis yang Paling Dinanti Pada Tahun 2022' Hasil Polling Ahli
Lewati BTS Hingga NCT, IVE Terpilih Sebagai 'Artis yang Paling Dinanti Pada Tahun 2022' Hasil Polling Ahli /Allkpop

 

SELEBRITALK - Baru-baru ini, salah satu outlet media Korea ternama, yakni News1, mengadakan polling survei untuk topik “Artis yang paling dinanti pada tahun 2022”. 

Dengan demikian, polling ini mengumpulkan pendapat para ahli terkemuka dari 31 perusahaan besar dan kecil di industri KPop, termasuk HYBE, SM, JYP, YG, RBW, FNC, C9, DSP, WM Entertainment. 

Hasil polling ini bisa menunjukkan bintang KPop mana yang menjadi pemenangnya yang menjadi favorit publik tahun 2021 dan diharapkan dapat melangkah lebih jauh tahun depan.

Hasilnya mengejutkan, pasalnya banyak orang menyebutkan IVE yang paling mereka tunggu-tungu di tahun 2022.

Baca Juga: Jang Wonyoung IVE dan Hueningkai TXT Tampak Serasi di Acara Music Bank KBS2

Girl group pendatang baru Starship, meskipun baru saja debut, memperoleh banyak kesuksesan dalam waktu singkat dengan lagu ELEVEN. Selain itu popularitas Jang Wonyoung yang belakangan menjadi sorotan tengah meningkat.

Namun, grup ini juga menghadapi banyak kritik atas nyanyian langsungnya serta sikapnya terhadap seniornya.

Akan tetapi, jika IVE dapat menunjukkan sikap yang lebih baik dan memanfaatkan popularitas lagu ELEVEN yang meningkat, ekspektasi para ahli akan kesuksesan IVE tahun depan sangatlah masuk akal.

Mengikuti IVE, girl grup rookie SM, aespa, juga memiliki kesuksesan yang luar biasa pada tahun 2021 dengan Next Level dan Savage, itulah sebabnya grup yang menerima 10 suara cukup dapat dimengerti.

Halaman:

Editor: Gilang Kencana C.R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x