Tak Kuat di Tengah Pandemi, Juice Cartel Indonesia Alami Krisis

- 20 Desember 2021, 13:41 WIB
Tak Kuat di Tengah Pandemi, Juice Carrel Indonesia Alami Krisis
Tak Kuat di Tengah Pandemi, Juice Carrel Indonesia Alami Krisis /Instagram JCI

SELEBRITALK - Terjadi lagi, pandemi Covid-19 telah menghantam perekonomian negara di dunia, khususnya Indonesia. Mulai dari perusahaan besar sampai usaha kecilpun terkena imbasnya.

Wakil Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Bidang Ketenagakerjaan, Bob Azam mengungkapkan, akibat pandemi 50% dari 30 juta UMKM terancam gulung tikar.

“Kalau kita lihat ada 30 juta UMKM dilansir dari APINDO 50% sudah menghadapi kebangkrutan,” ujarnya dalam dialog bertajuk Covid-19 dan Ancaman Kebangkrutan Dunia Usaha, Minggu, 19 Desembet 2021.

Baca Juga: 20,8% NCTzen Indonesia Telah Menonton 'Universe' NCT U dari Total 5,15 Juta Penayangan

"Hal ini juga sudah berdampak pada sebagian toko-toko rokok elektrik, terbilang sudah cukup banyak UMKM rokok elektrik yang tutup karena wabah Corona ini," jelasnya.

Pandemi Covid -19 memberikan dampak yang sangat signifikan terhadap UMKM kecil.

Gejolak krisis yang terjadi selama 2 tahun silam ini tidak hanya memakan UMKM kecil. Produsen e-liquid vape terbesar sekelas Indonesia Juice Cartel, juga mengalami gejolak krisis ini sampai adanya pengurangan karyawan.

Baca Juga: Siapakah Pembunuh Sebenarnya dari 7 Orang Mencurigakan di 'One Ordinary Day', Bagaimana Nasib Kim Soo Hyun?

IJC yang masih berumur jagung tetapi sudah berhasil menduduki kelas teratas dari segi penjualan e-liquidnya juga terdampak oleh pandemi dari segi pendapatan.

Halaman:

Editor: Oktra Zulhaedah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x