Jakarta Coffee House : Menjaja Hanya Kopi Terbaik Indonesia Siap Buka Cabang di New York

- 22 Agustus 2022, 08:53 WIB
Muhammad Buchari (Borie)  & Ardani Mengejar Impian Membangun Jakarta Coffee House di New York
Muhammad Buchari (Borie) & Ardani Mengejar Impian Membangun Jakarta Coffee House di New York /Dudut Suhendra Putra

Dalam perjalanan keliling dunia itu, JCH mengaku sempat melakukan uji coba pada kopi orang luar yang kurang enak.

“Tetapi saya presentasikan dengan cara saya. Dan mereka sangat exicted dengan hasilnya. Padahal kopinya sama, ya kopi dia juga. Hanya beda  roasting profile saja. Kunci dalam me-roasting itu kan sederhana. Jangan sampai hangus!”  kata Borie membocorkan rahasia kecilnya.

Baca Juga: Wonyoung IVE dan Para Gadis Siap Bikin Rusuh Knowing Bros! Tayang 27 Agustus Mendatang

 

Pandemi Bawa Musibah dan Berkah

Sebelum pandemic, menurut Borie jumlah gerai cabang JCH yang dimilikinya sempat rekor sampai 18 outlet. Ini tersebar di Jakarta, Surabaya dan Yogyakarta. 

Selama dua-tiga tahun pademi, 8 outlet terpaksa ditutup. Sisanya masih 10. Tapi sekarang baru bangkit satu outlet. Berarti sekarang ada 11 yang beroperasi.

Di balik 8 outlet yang terpaksa ditutup  karena pandemic, 4 outlet di antara terdapat di Terminal 1 dan 2 di Bandara Soekarno Hatta. Outlet itu baru  diopereasi pada Oktober 2019 dan terpaksa tutup pada Maret 2020.

Baca Juga: Wonyoung IVE dan Para Gadis Siap Bikin Rusuh Knowing Bros! Tayang 27 Agustus Mendatang

“Ini bukan mau sombong, ya. Dari lima bulan beroperasi, Alhamdulillah kami dapat pemasukan berkisar 3,2 milyar, dengan keuntungan bersih sebesar 2 milyar. Uang inilah yang dikirim dan disiapkan oleh Allah SWT untuk kami bisa melewati masa pandemi!” ungkap Borie.

Halaman:

Editor: Nini Sunny


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah