Pre Order Album BLACKPINK Laku 2 Juta, TWICE 1 Juta! Ini Saatnya Pertarungan Sengit Girl Group KPop

- 31 Agustus 2022, 05:38 WIB
Pasar Musik  Korea dipeuhi persaingan super grup wanita
Pasar Musik Korea dipeuhi persaingan super grup wanita /Kbizoom

'Between 1 and 2' dan 'Talk that Talk' dirilis pada tanggal 26 Agustust 2022 lalu, dan TWICE telah memulai kegiatan promosi mereka melalui YouTube Live dan acara musik terkenal Amerika, MTV Fresh Out Live.

Baca Juga: Harsa Mahardika, Cetuskan Bandung Jadi Ibu Kota Musik Demi Kembalikan Ekosistem Musik Bandung

Sementara itu, sejak Agustus 2022 "Girl Group Battle" telah berlangsung di tangga musik Korea. Girlband KPop legendaris SNSD (Girls' Generation) melakukan comeback mereka pada awal Agustus.

Sementara grup rookie HYBE, NewJeans telah menciptakan sensasi dengan berbagai pencapaian yang menakjubkan.

IVE, juga baru saja comeback dengan 'After Like' setelah kesuksesan besar 'LOVE DIVE', yang juga menyapu bersih tangga lagu.

Baca Juga: Lineup Kedua KCON 2022 Jepang, Ada TXT, ATEEZ, fromis_9, IVE, LE SSERAFIM, NewJeans, ATBO, hingga MC Minhyun

Catatan ini memperlihatkan, industri KPop terus bergeliat dan berjuang untuk saling “unggul”, bukan hanya di kandang sendiri.

KPop telah melebar ke seluruh dunia, terutama “menduduki” dan menguasai tanggal lagu dan pasar musik Amerika.***

Halaman:

Editor: Nini Sunny

Sumber: KBIZoom


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah