Flavs Festival 2023 Pertemukan Hip Hop, R&B, dan Soul di Gambir Expo Kemayoran

- 7 Oktober 2023, 16:20 WIB
Para penampil di Flavs Festival 2023
Para penampil di Flavs Festival 2023 /Flavs Festival

Selain itu, Flavs Festival 2023 juga menyediakan cinema room yang menayangkan film pendek bernapaskan hip hop serta dua pemutaran film pendek dari Diton King dan komunitas parkour yang akan hadir secara spesial.

Flavs Festival 2023 juga menghadirkan aktivitas dan beragam booth dari komunitas, di antaranya turntablist workshop, talkshow, graffiti workshop, lelang snapback limited edition 30 tahun Bhineka Tunggal Hip Hop oleh Snapback, Hatbeast Indo, berbagai merch band serta thrift store dan juga custom temporary tattoo.

Baca Juga: Dukung Perkembangan Brand Lokal dan UMKM, Shopee Jadi Pilihan Favorit untuk Berjualan

Hal lain yang tak kalah menarik, pengunjung juga dapat menyaksikan aksi live graffiti painting dari para seniman perempuan dengan bus sebagai medianya.

Bekerjasama dengan Hairnerds, Flavs Festival 2023 juga menyediakan layanan styling untuk pengunjung yang ingin menata atau memotong rambut dengan biaya seikhlasnya.

Di Flavs Festival 2023 juga terdapat skatepark yang memungkinkan untuk menggunakan skater, roller skate, dan BMX di dalamnya bagi para pengunjung yang membawanya.

Tiket dari Flavs Festival 2023 tersedia di situs www.flavs.id dan informasi mengenai tiket dapat ditemukan di sini.

Baca Juga: Inilah Kode Redeem ML (Mobile Legends) Moonton Hari Ini 6 Oktober 2023 Gratis

Clan (paket untuk 5 orang)

2 Day Pass + Vuse Clan Special Price: Rp4.799.995.

Halaman:

Editor: Nini Sunny


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah