5 Kota Yang Wajib Dikunjungi Ketika Liburan ke Belanda

- 29 Juni 2021, 23:02 WIB
Salah satu sudut di Kota Amsterdam Belanda.
Salah satu sudut di Kota Amsterdam Belanda. / Alan De La Cruz/Pixabay

Selain itu, suasana di Den Haag juga jauh lebih santai ketimbang Amsterdam.

Den Haag memiliki sejumlah pilihan santapan lezat dan museum menarik yang ditawarkan.

Baca Juga: Drama Nevertheless Sudah Rilis, Berikut 5 Aktor Pemeran Utamanya

5. Rotterdam

Yang terakhir adalah Rotterdam, kota ini merupakan kota terbesar kedua di Belanda serta tempat bagi salah satu pelabuhan terbesar dan tersibuk di dunia.

Rotterdam memiliki banyak saluran air dan kanal yang melintasi kota.

Setelah mengalami kerusakan yang cukup besar selama Perang Dunia II, kota ini sekarang dipenuhi oleh arsitektur yang futuristik dan inovatif.

Selain itu, kota ini adalah tempat yang ramai dan beragam, dengan museum-museum besar.

Tempat-tempat wisata budaya, dan tentu saja, pilihan makan dan minum yang dapat memanjakan lidah kamu.**

Halaman:

Editor: Oktra Zulhaedah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah