Chicco Jerikho Alami Demam Tinggi Hingga Dirawat di Rumah Sakit Akibat Infeksi Virus Sepsis

- 8 Oktober 2021, 20:48 WIB
Chicco Jerikho Alami Demam Tinggi Hingga Dirawat di Rumah Sakit Akibat Infeksi Virus Sepsis
Chicco Jerikho Alami Demam Tinggi Hingga Dirawat di Rumah Sakit Akibat Infeksi Virus Sepsis /

Setelah masuk ruang HCU, Chicco Jerikho ditangani oleh tiga dokter spesialis di antaranya dokter spesialis jantung, anestesi, dan penyakit dalam.

Baca Juga: Polemik Selesai, Warkopi Rela Ganti Nama dan Lepas dari Bayang-Bayang Warkop DKI

Suami dari Putri Marino ini juga sempat didiagnosis mengalami infeksi virus (sepsis).

Walaupun dinyatakan mengalami infeksi virus, pihak dokter ternyata belum menemukan penyebab pastinya dari virus tersebut.

Chicco Jerikho pun merasa mendapatkan kesempatan hidup yang kedua dari Tuhan Yang Maha Esa.

Karena dalam waktu 3 hari kondisinya berangsur pulih, dan segera keluar dari ruang HCU. Hal itu dikarenakan Chicco Jerikho rajin berolahraga, dan selalu menjaga pola hidup sehat.

"Intinya kenapa gue share ini karena gue mau kalian untuk selalu jaga kesehatan dan menjadikan kesehatan itu prioritas utama. karena penyakit bisa dateng kapan aja dan menyerang siapa aja," pungkas Chicco Jerikho.***

Halaman:

Editor: Gilang Kencana C.R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah