Jungkook BTS Raih 20 Juta Streaming Spotify dalam Sebulan, Sejarah Baru Bagi Idol Solo KPop

- 22 Juli 2022, 21:44 WIB
Jungkook menjadi Solois Pria Korea Pertama Raih 20 Juta Pendnegar dalam Sebulan di Spotify
Jungkook menjadi Solois Pria Korea Pertama Raih 20 Juta Pendnegar dalam Sebulan di Spotify /allkpop

SELEBRITALK - Lewat lagu Left and Right bersama Charlie Puth, Jungkook BTS mencatatkan rekor sebagai penyanyi solo pria Korea pertama yang membuat sejarah dengan meraih 20 juta streaming di Spotify dalam waktu sebulan.

Lagu Left and Right pertama kali dirilis pada 24 Juni 2022 bersamaan dengan official video musik yang disutradarai oleh Drew Kirsch.

Sempat Hilang dari YouTube

Lewat sebuah twit, Charlie Puth mengekspresikan rasa senangnya atas kesuksesan lagu Left and Right.

Baca Juga: Vlog V BTS Melamun Jadi Reel Tercepat oleh Idol KPop yang Lampaui 20 Juta Tampilan di Instagram dalam 9 Jam

Namun, Charlie Puth juga sempat panik saat itu, karena video musik Left and Right ft Jungkook BTS ini sempat tidak bisa ditemukan di YouTube.

Para penggemar juga panik karena tidak bisa menemukan video musik lagu Left and Right tersebut.

Setelah mendapat tautan video musik Left and Right, Charlie Puth langsung membagikannya kepada penggemar.

Baca Juga: Profil dan Biodata Ha Yoon Kyung, Pemeran Extraordinary Attorney Woo sebagai Choi Su Yeon yang Jutek

Halaman:

Editor: Nini Sunny


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x