Resep Semur Jengkol Betawi dan Cara Membuatnya

- 1 Maret 2021, 07:00 WIB
Resep semur jengkol betawi dan cara membuatnya.
Resep semur jengkol betawi dan cara membuatnya. /Resepkoki

SELEBRITALK – Tak jarang jengkol dipandang sebelah mata. Beberapa orang enggan makan jengkol karena baunya yang tidak sedap. Sumber bau itu sebenarnya berasal dari asam amino yang mengandung sulfur seperti belerang yang terkandung di dalamnya.

Salah satu yang cukup menantang dari mengolah jengkol tentu saja proses membersihkannya. Agar bau jengkol berkurang, rendam jengkol di air kapur terlebih dahulu kemudian rebus dengan daun jeruk.

Cara lain bisa juga dengan merendam jengkol di dalam air es (air dingin atau air ditambahkan es batu) selama satu malam sebelum direbus.

Olahan jengkol yang banyak disukai adalah disemur. Teksturnya yang empuk dan kaya rasa membuat orang jadi ketagihan memakan semur jengkol.

Baca Juga: Pengungsi Korban Banjir di Subang dan Karawang Terima Bantuan Berupa Ribuan Kotak Oranye

Yuk coba membuat semur jengkol betawi sendiri di rumah, ikuti resep dan caranya berikut ini.

BAHAN:

  • 500 gram jengkol (pilih jengkol yang tua agar bisa matang sempurna)
  • 1 buah tomat
  • 4 cm kayu manis
  • 2 lembar daun salam
  • 6 sdm kecap manis (atau sesuai selera)
  • ½ sdt bumbu kaldu
  • Garam secukupnya
  • Gula secukupnya

Baca Juga: Resep dan Cara Memasak Ayam Krispi Saus Lemon

BUMBU HALUS:

Halaman:

Editor: Yuni Gatsurini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x